Rabu, 07 Desember 2011

Tehnik Dan Cara Berciuman

Ciuman sebagai kegiatan melepaskan hormon endorfin,yaitu senyawa kimia yang dihasilkan tubuh,akan membuat Anda merasa jauh lebih baik secara fisik maupun emosional.Ciuman adalah salah satu cara terbaik meraih asa dalam satu rasa yang bersatu.kemampuan seseorang mencium, dapat membuat pasangan mau berlama-lama berciuman,bahkan membuat terlena dan bersedia untuk bercinta.

Bagaimana kamu melakukan ciuman kepada pasangan anda?apakah ciuman yang kamu berikan mampu membuatnya ingin mengulanginya lagi.Ada trik dan tips untuk melakukan ciuman yang terbaik.

1.Buka sedikit bibir kamu untuk mencium jangan menciup bila bibir tertutup.Bibir terkunci rapat saat berciuman menunjukkan dinginnya respon Anda terhadap ciumannya.

2.Ketika kamu mencium bibir pasanganmu,pastikan pasangan kamu merasakan tepi bagian dalam bibir kamu dan rasakan kedalam hati.

3.Mainkanlah lidah kamu perlahan di rongga mulutnya.Secara bertahap naikkan intensitas permainan lidah untuk mengetahui responnya terhadap ciuman kamu.Pastikan lidah tidak bergerak keluar masuk sangat cepat dari mulut saat berciuman.Hal ini justru membuatnya tak lagi bernafsu mencumbu bibir Anda.

5.Lelaki sangat suka dicium,menggigit dan mencium bibir pasangannya.Lakukan perlahan dengan menjelajahi lembut setiap inci tubuhnya,seperti kamu sedang mencari harta karun di setiap lekukan raganya.Zona panas yang patut untuk dicoba adalah telinga,puting,leher,pusar,punggung dan bagian belakang lututnya.

7.Ciumlah bibirnya perlahan.Lalu tingkatkan intensitasnya ke level yang lebih tinggi.Tapi jangan lupa,saat dia mulai bergairah,kamu harus mampu imbangi ciumannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar